
Judul : Lirik Lagu SNADA – Taman Surgawi
link : Lirik Lagu SNADA – Taman Surgawi
Lirik Lagu SNADA – Taman Surgawi
Lirik Lagu Taman SurgawiBersujud ku dihadapMu
Memohon ampunanMU
Akankah Engkau ampuni
Sgala khilaf dan salahku
Yang menggunung bagai menembus awan
Seluas samudera tujuh lautan
Ya allah berikanlah hambaMU cahaya
Terang benderang membimbing arah jalanku
Dan biarkanlah jiwa raga ini
Kekal abadi di taman SurgawiMu
Ya Allah
Bersujud ku dihadapMu
Memohon ampunanMU
Akankah Engkau ampuni
Sgala khilaf dan salahku
Yang menggunung bagai menembus awan
Seluas samudera tujuh lautan
Ya allah berikanlah hambaMU cahaya
Terang benderang membimbing arah jalanku
Dan biarkanlah jiwa raga ini
Kekal abadi di taman SurgawiMu
Ya Allah
Ya allah berikanlah hambaMU cahaya
Terang benderang membimbing arah jalanku
Dan biarkanlah jiwa raga ini
Kekal abadi di taman SurgawiMu
Ya Allah
Disclaimer : Blog http://liriklagudewi.blogspot.com ini tidak menyediakan link Download lagu SNADA Taman Surgawi mp3. Blog ini hanya menyediakan kumpulan lirik lagu saja.Semua materi lagu dan lirik merupakan hak cipta dari pemilik yang bersangkutan.
Demikianlah Artikel Lirik Lagu SNADA – Taman Surgawi
Sekianlah artikel Lirik Lagu SNADA – Taman Surgawi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Lirik Lagu SNADA – Taman Surgawi dengan alamat link https://puisikatamu.blogspot.com/2016/11/lirik-lagu-snada-taman-surgawi.html

0 Response to "Lirik Lagu SNADA – Taman Surgawi"
Posting Komentar